Banner adz

Jumat, 22 Januari 2016

MGMP PAI

KISI - KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR (USB) MAPEL PAI SMP 2016

MGMP PAI SMP KAB BANYUMAS
KISI - KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR (USB) MAPEL PAI SMP 2016. Adalah sebuah kisi - kisi Ujian Sekolah Bersama Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam yang akan diujikan nanti pada minggu kedua bulan April 2016. Kisi - kisi ini bersifat acuan saja, bukan merupakan soal yang nanti akan diujikan. Dan bersifat membantu para peserta didik di dalam belajar agar terarah pada semua materi yang akan diujikan.
Harapan kami semoga kisi - kisi ini akan bermanfaat bagi para peserta didik agar dapat memperoleh hasil yang memuaskan. Bagi orang tua wali siswa juga dapat membimbing putra putrinya dalam belajar, khususnya mata pelajaran Pendidikan Agama Islam.
Di sini kami memberikan kisi-kisi untuk para peserta didik dari tingkat Sekolah Dasar (SD) sampai ke tingkat Sekolah Lanjutan Tingkat Atas ( SLTA ) yang bisa anda unduh.
Demikian Kisi - Kisi Soal Ujian Sekolah Berstandar (USB) untuk SMP. Bagi anda yang menginginkan file secara utuh silahkan anda unduh KISI - KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR (USB) MAPEL PAI 2016.
Bila anda terkesan, silahkan tinggalkan komentar anda.

MGMP PAI

About MGMP PAI -

Situs tempat tukar informasi tentang dunia Pendidikan terutama Pendidikan Agama Islam di wilayah Kabupaten Banyumas pada khususnya dan seluruh Indonesia pada umumnya

Anda ingin selalu dapat Artikel baru silahkan tulis email anda :

2 komentar

Write komentar
Unknown
AUTHOR
28 Maret 2017 pukul 21.47 delete

ASSALAAMU'ALAIKUM WAROHMATULLOOHI WA BAROKAATUH. MHN MAAF, SAYA SDH DOWNLOAD PREDIKSI SOAL USBN PAI TAHUN 2017, SEPERTINYA SOAL YANG DISAJIKAN SEPERTI SOAL USBN TAHUN 2016 KURIKULUM 2013. UNTUK YANG MENGGUNAKAN KTSP 2006 PREDIKSI SOALNYA TDK DI UPLOAD PAK ?

Reply
avatar
MGMP PAI
AUTHOR
31 Maret 2017 pukul 12.49 delete

Wa'alaikum Salam warahmatullahi wa barakaatuh... Terima kasih atas masukkannya. Menurut kami, USBN kali ini merupakan irisan dari K-13 dan KTSP. Kemungkinannya nnt sama pak... Maaf kalau jawaban kami kurang memuaskan. Tapi Insya Allah ke depan akan kami usahakan untuk melengkapi perbendaharaan soal yang dibutuhkan para pembaca.

Reply
avatar